Senin, 06 Juli 2020

Kendala Menulis


Menulis merupakan sebuah kegiatan yang membutuhkan pembiasaan. Membiasakan diri menulis setiap hari perlu dilakukan. Menulis apa saja, semua topik bisa dituliskan. Namun, menulis juga memiliki kendala. 

Kendala pertama yang sering muncul dalam menulis adalah munculnya kemalasan. Apalagi jika kita sudah capek seharian bekerja. Rasa penat dan letih seringkali memicu kemalasan untuk menulis.

Kendala kedua yakni kurangnya motivasi. diri. Motivasi menulis sangat penting. Jika ini hilang, sebaik apapun idenya, ide itu tak akan pernah tertuliskan.

Kendala ketiga adalah kurang belajar. Menulis perlu belajar. Salah satunya dengan banyak mengoleksi buku. Terutama buku-buku best seller dari penerbit mayor. 

 
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Promo Buku

Promo Buku
Bisa pesan langsung ke Penerbit ANDI Offset atau lewat Penulis (Klik Gambar).

Personal Contact Information

E-mail: romapatandean@gmail.com
HP: 081355632823

About Me

Foto saya
Be proud of the imperfection. It is the true guide to the ultimate welfare of the soul.

YouTube Roma Patandean

Followers

Visitors

Free counters!

Update COVID-19 di Indonesia