PROFIL

Yulius Roma Patandean, S.Pd., lahir di Tana Toraja, 6 Juli 1984. Menyelesaikan pendidikan S1 Pendidikan Bahasa Inggris di Universitas Kristen Indonesia Toraja (2003-2007). Saat ini sementara melanjutkan pendidikan S2 di Institut Agama Kristen Negeri Toraja.

Minggu, 03 Mei 2020

SELF DRIVING DI ERA BARU PENDIDIKAN “Menciptakan Pola Belajar Efektif Dari Rumah”

Bagaimana guru bisa beradaptasi, berinovasi untuk menyampaikan pendidikan yang lebih baik dan mempersiapkan anak didik ke masa depan di tengah kondisi pandemi Covid-19 saat ini? Kita memasuki era baru yang tentu saja tidak mudah, segala sesuatu yang baru itu tidak...
Share:

Sabtu, 02 Mei 2020

Menciptakan Pola Belajar Efektif Dari Rumah

Belajar adalah proses melibatkan diri mencari, mendapatkan, menemukan, menambah, mengeksplorasi, menggunakan dan menciptakan pengetahuan untuk mengubah ketidaktahuan menjadi tahu sesuatu. Proses belajar bisa terjadi di mana saja; di tengah kegiatan masyarakat, di sekolah,...
Share:

Jumat, 01 Mei 2020

Motivasi Menulis Setiap Hari dan Menerbitkan Buku

Teriknya mentari pada hari Jumat ini menemani beragam aktivitas baik rutinitas rumahan hingga rutinitas selaku pendidik. Tak terasa waktu berlalu mengantar jarum jam menunjuk pukul 13:31 WITA. Bunyi notifikasi pesan di WA bertalu-talu saking banyaknya pesan yang masuk. Pada...
Share:

Promo Buku

Promo Buku
Bisa pesan langsung ke Penerbit ANDI Offset atau lewat Penulis (Klik Gambar).

Personal Contact Information

E-mail: romapatandean@gmail.com
HP: 081355632823

About Me

Foto saya
Be proud of the imperfection. It is the true guide to the ultimate welfare of the soul.

YouTube Roma Patandean

Followers

Visitors

Free counters!